Postingan

Menampilkan postingan dari Mei, 2021

MAKALAH PERBANKAN SYARIAH

Gambar
   PERBANKAN SYARIAH PENDAHULUAN A.       Latar Belakang Islam sebagai pedoman hidup manusia tidak hanya mengatur ibadah ritual, tetapi juga mengatur hal-hal lain seperti aturan tentang ekonomi. Ekonomi tidak bisa lepas dari kehidupan manusia sehingga Allh juga mengatur tentang muamalah diantara manusia secara terperinci. Dewasa ini, masyarakat semakin bergairah untuk kembali ke ajaran agama sehingga banyak bermunculan lembaga ekonomi yang berusaha menerapkan prinsip syariat Islam, terutama lembaga-lembaga keuangan seperti perbankan, asuransi, dan baitul mal. Perbankan Islam telah menjadi istilah yang terkenal luas. Istilah tersebut mewakili suatu bentuk perbankan dan pembiayaan yang berusaha menyediakan layanan-layanan bebas bunga kepada nasabah karen dalam perbankan Islam, bunga adalah riba dan menurut hukum Islam bunga bank diharamkan. Terbukti dalam kurun waktu beberapa tahun pertumbuhan bank syariah semakin meningkat. Hal ini ditandai dengan banyaknya bank-bank konvensiona

Pengertian, Tujuan dan Fungsi Pendidikan Agama Islam

Gambar
  Pendidikan Agama Islam 1.        Pengertian Pendidikan Agama Islam Pendidikan Agama Islam adalah upaya sadar dan terencana dalam menyiapkan peserta didik untuk mengenal, memahami, menghayati, hingga mengimani, ajaran agama Islam, dibarengi dengan tuntunan untuk menghormati penganut agama lain dalam hubungannya dengan kerukunan antar umat beragama hingga terwujud kesatuan dan persatuan bangsa. [1] Menurut Zakiyah Daradjat Pendidikan Agama Islam adalah suatu usaha untuk membina dan mengasuh peserta didik agar senantiasa dapat memahami ajaran Islam secara menyeluruh, menghayati tujuan, yang pada akhirnya dapat mengamalkan serta menjadikan Islam sebagai pandangan hidup. [2] Tayar Yusuf mengartikan Pendidikan Agama Islam sebagai usaha sadar generasi tua untuk mengalihkan pengalaman, pengetahuan, kecakapan dan keterampilan kepada generasi muda agar kelak menjadi manusia muslim, bertakwa kepada Allah SWT., berbudi pekerti luhur, dan berkepribadian memahami, menghayati, dan mengamalkan