Sunan Kalijaga

 

Sunan Kalijaga

-          Nama aslinya Raden Mas Said

-          Lahir di Tuban tahun 1450 M

-          Putra dari Adipati Tuban yaitu Tumenggung Wilatikta atau Raden Sahur

-          Nama lainnya Loka Jaya, Syekh Malaya, Pangeran Tuban, dan Raden Abdurrahman

-          Pernah mencuri makanan dari gudang Kadipaten dan membagikannya pada rakyat

-          Dihukum cambuk 100 kali di bagian tangannya oleh ayahnya karena ketahuan mencuri lalu diusir

-          Menjadi murid Sunan Bonang 

-          Berdakwah menggunakan seni ukir, wayang, gamelan, serta seni suara suluk

-          Suluk yang diciptakan Lir ilir.

-          Ia juga menciptakan tembang Gundul-Gundul Pacul

-          Mendapat gelar ahli budaya

-          Karya Sunan Kalijaga antara lain:

1.    Membuat baju takwa yang disempurnakan Sultan Agung dengan desatar nyamping dan rangkaian keris

2.      Membuat tembang Dandang Gula Semarangan

3.      Membuat seni ukir berbentuk dedaunan

4.      Membuat bedug untuk memanggil orang agar shalat berjamaah

5.      Memprakarsai Grebeg Maulud

6.      Menciptakan Gong Sekaten (gong syahadatain)

7.      Membuat wayang mirip karikatur yang diukir pada kulit binatang

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Contoh Soal Menghitung Zakat Fitrah

Contoh Teks MC Pelantikan Pengurus

Materi PAI Kelas 6 Bab 4 Ayo Membayar Zakat ppt